Cara mengatasi suara yang serak

Suara merupakan suatu keadaan berbunyi,menyanyi,berbicara, bergumam dalam mengeluarkan kata-kata.Suara berada ditenggorokan tepatnya di pita suara.Bersuara merupakan suatu kegiatan ekspresi yang dilakukan untuk mengucapkan suatu alunan lagu ataupun kata-kata.

Inilah cara mengatasi suara agar tidak serak:

1.Hindari kebiasaan merokok. 

Kebiasaan merokok sangat berbahaya sekali untuk kesehatan.Khususnya pada kesehatan pita suara kita yah gaes.Jadi diharafkan berhentilah merokok mulai sekarang.Merokok membuat paru-paru lemah serta berakibat pada kanker tenggorokan. Pada perokok pasif pita suara akan menjadi iritasi.Disarankan agar menjauhkan dari kebiasaan merokok yah gaes. 

2.Jangan memaksa suara. 

Memaksa suara yang berlebihan akan membuat pita suara terganggu sehingga menimbulkan iritasi pada pita suara.Berteriak, menjerit-jerit secara kecang serta kuat membuat suara lama-kelamaan akan menjadi serak. 

3.Hindari minuman bersifat kafein. 

Berbicara soal minuman yang bersifat kafein maka tidak jauh pula hubungannya dengan kopi.Kopi mempunyai kafein yang bisa membuat rasanya menjadi ketagihan dan nikmat.Akan tetapi, dampak dari kafein itu sendiri sangat berbahaya untuk suara.Suara menjadi serak atau parau bila mengonsumsi terus-menerus minuman yang bersifat kafein. 

4.Cara berbicara harus benar. 

Sering sekali cara berbicara yang seenaknya tanpa memikirkan dampaknya membuat masalah tersendiri bagi suara yang serak.Saat berbicara sebaiknya sering-seringlah menarik nafas. 

5.Hindari dari dahak. 

Dahak merupakan sejenis lendir seperti ingus yang berada di dalam tenggorokan.Dahak juga sangat berpengaruh sekali untuk suara.Dahak membuat suara menjadi serak serta parau yang berkepanjangan. 

Nikmatilah manfaat serta segeralah mencobanya, salam keluarga sehat๐Ÿ˜‡๐Ÿ˜‡




Comments

Popular posts from this blog

Manfaat buah rukam untuk kesehatan tubuh

Manfaat stroberi untuk kesehatan tubuh

Manfaat jambu mete untuk kesehatan tubuh